Rabu, 28 September 2011

Masalah Pada Mata

BANYAK orang memiliki masalah dengan penglihatan. Padahal, mata merupakan aset berharga yang harus dijaga benar kesehatannya. Para dokter menyebutkan, kondisi tersebut disebabkan perkembangan teknologi modern.

Tahukah Anda bahwa radiasi gelombang elektromagnetik yang ditimbulkan komputer bisa mengganggu kesehatan? Karena itu, beristirahat di depan komputer, menonton televisi atau pergi ke bioskop, dapat mengurangi paparan buruk radiasi komputer.

Selasa, 27 September 2011

Manfaat Olahraga di Pagi Hari

Berolahraga di pagi hari banyak manfaatnya, karena di pagi hari udara masih bersih, dan ini sangat baik buat paru-paru. Selain itu sinar matahari yang masuk ke retina mata di pagi hari akan memasuki jalur saraf ke otak sebagai sinyal awal fungsi tubuh, dan juga membantu memulai fungsi metabolisme seperti memicu pelepasan hormon-hormon yang mempengaruhi nafsu makan, tekanan darah dan siklus tidur-bangun

Senin, 26 September 2011

Tips Badan Segar

Memiliki badan yang sehat dan segar sangat dibutuhkan setiap orang, dengan badan yang segar maka pikiran kita juga akan jernih dan siap menjalani aktifitas sehari-hari. Namun terkadang pola hidup yang salah membuat badan tidak lagi bergairah, badan jadi sering lemah , letih, dan lesu.

Sabtu, 24 September 2011

HIDUP SEHAT

Pepatah mengatakan bahwa 'Kesehatan lebih penting dari apapun'. Tentu Anda setuju bukan, karena dengan tubuh yang sehat kita bisa melakukan aktifitas apa saja yang kita inginkan. Coba bayangkan bila kita sedang sakit, sangat sulit bagi kita untuk dapat beraktifitas dengan normal. 'Kesehatan sangatlah mahal' tentu saja, dalam keadaan sakit semua orang pasti akan berusaha untuk segera sembuh dengan cara minum obat, berobat ke dokter atau mungkin bila sakitnya parah ada yang perlu sampai operasi. Bayangkan berapa uang yang akan kita keluarkan hanya untuk mendapatkan 'kesehatan'.